Gempa Terkini
Turki Diguncang Gempa Magnitudo 7,8, Kekuatannya Setara 32 Bom Atom Hiroshima? Ini Penjelasan Ilmuan
Sementara itu, seismolog USGS Susan Hough mencontohkan, meski bukan gempa terkuat di dunia, namun gempa di Turki sangat berbahaya.
USGS juga memperkirakan kerugian ekonomi hingga 1 persen dari produk domestik bruto (PDB) Turki.
Januka Attanayake, seorang seismolog di University of Melbourne (Australia), mengatakan.
Energi yang dikeluarkan oleh gempa itu setara dengan sekitar 32 petajoule.
Energi ini cukup untuk menggerakkan Kota New York selama lebih dari empat hari.
Baca juga: Kesaksian Mahasiswa asal Gayo Selamat dari Gempa Turki, Cemas Nasib Teman Berada di Titik Gempa!
Sementara itu, seismolog USGS Susan Hough mencontohkan, meski bukan gempa terkuat di dunia, namun gempa di Turki sangat berbahaya.
Renato Solidum, direktur Institut Vulkanologi dan Seismologi Filipina, juga mengatakan demikian.
Gempa bumi lebih dari 7 skala Richter digambarkan oleh para ilmuwan sebagai energi yang setara dengan sekitar 32 bom atom yang dijatuhkan di Hiroshima, Jepang pada tahun 1945.
Padahal ledakan bom atom di Hiroshima sampai membunuh 200.000 rakyat sipil Jepang.
Pemboman tersebut, menjadi pertama dan terakhir peperangan menggunakan senjata nuklir.
Ini tampaknya merupakan salah satu dari serangkaian gempa bumi kuat, kata Attanayake.
Sebuah garis patahan sepanjang 1.500 km yang memisahkan lempeng tektonik Eurasia di utara dari lempeng tektonik Anatolia di Selatan.
Garis patahan itu telah menghasilkan banyak gempa berkekuatan 6,7 derajat atau lebih sejak 1939.
Sumber: Intisari
Update berita lainnya di TribunGayo.com dan Google News
gempa
gempa Turki
Turki
update gempa turki
korban gempa Turki
bom atom Hiroshima
Suriah
Lebanon
Hiroshima
Jepang
TribunGayo.com
berita gayo terkini
| Gayo Lues Diguncang Gempa Berkekuatan Magnitudo 3,6 |
|
|---|
| Gempa Guncang Padang Panjang Sumatera Barat dengan Kekuatan Magnitudo 4,6 |
|
|---|
| Papua Selatan Diguncang Gempa Magnitudo 5,9 |
|
|---|
| Simeulue Diguncang Gempa Magnitudo 6,2 Berpusat di Laut 192 Km Barat Laut Sinabang |
|
|---|
| Banten Diguncang Gempa dengan Kekuatan Magnitudo 5,1, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/GEMMPAA-DI-TURKI.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.