SIM Keliling
Pembuat SIM di Aceh Tenggara Terus Bertambah, Cek Syarat Mengurusnya
Menurut dia, pembuatan SIM terus bertambah di Aceh Tenggara, ini menunjukkan animo masyarakat tinggi untuk memiliki SIM.
Penulis: Asnawi Luwi | Editor: Mawaddatul Husna
Pembuat SIM di Aceh Tenggara Terus Bertambah, Cek Syarat Mengurusnya
Laporan Asnawi | Aceh Tenggara
TRIBUNGAYO.COM, KUTACANE - Sebanyak 15 orang telah memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM) di Aceh Tenggara, Senin (19/6/2023).
"Bertambah 15 orang memiliki SIM di Satpas SIM Polres Aceh Tenggara, Desa Kutarih Kecamatan Babussalam, Aceh Tenggara," ujar Kapolres Aceh Tenggara, AKBP R Doni Sumarsono melalui Baur SIM, Aipda, Surya Darmansyah.
Menurutnya, syarat untuk mengurus SIM yaitu fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP), surat keterangan kesehatan.
Selain itu juga, bagi pemohon SIM juga diuji sebanyak 30 soal peraturan berlalu lintas. Apabila mampu menjawab soal dan skor nilai diatas 70 dinyatakan lulus.
Baca juga: Soal Dewan Pecahkan Piring Saat RDP DPRK, Begini Penjelasan Pj Bupati Aceh Tenggara
Baca juga: Ketua PDI-P Aceh Tenggara Akan Hadiri Perayaan Bulan Bung Karno
Menurut dia, pembuatan SIM terus bertambah di Aceh Tenggara, ini menunjukkan animo masyarakat tinggi untuk memiliki SIM.
Pelayanan dalam pembuatan SIM Polres Aceh Tenggara di buka mulai hari Senin hingga Kamis mulai pukul 08.30 WIB hingga pukul 15.00 WIB.
Sedangkan pada hari Jumat hingga Sabtu mulai pukul 09.00 WIB hingga pukul 12.00 WIB.
Proses pembuatan SIM A, B dan C hanya membutuhkan waktu selama 170 hingga 180 menit," kata AKBP Raden Doni Sumarsono. (*)
Update berita lainnya di TribunGayo.com dan Google News
Baca juga: Polisi di Aceh Tenggara Ringkus 2 Bandar Narkoba
Baca juga: BREAKINGNEWS: Suara Pecah Piring Bubarkan Rapat Kerja DPRK dengan Pj Bupati Aceh Tenggara
Baca juga: Update Harga Emas Jonson dan London di Aceh Tenggara pada 18 Juni 2023
SIM keliling
Polres
Aceh Tenggara
Kutacane
SIM
cara membuat SIM baru
TribunGayo.com
berita gayo terkini
| Selama Mei, Tercatat 339 Orang Mengurus SIM di Aceh Tenggara |
|
|---|
| Warga Aceh Tenggara Urus SIM Tinggi, Sebulan Capai 300 Orang |
|
|---|
| Selama Februari, 262 Orang Urus SIM di Satpas Polres Aceh Tenggara |
|
|---|
| Selama Dua Pekan, 213 Orang Urus SIM di Aceh Tenggara |
|
|---|
| Animo Masyarakat di Aceh Tenggara Tinggi Miliki SIM, Selama September 2023 Bertambah 289 Orang |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Ujian-SIM-Online-di-Agara.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.