SEA V League 2024
Hasil Voli Putra SEA V League 2024: Indonesia Tolak Menyerah Gulingkan Thailand di Set Ketiga
Timnas voli putra Indonesia menolak menyerah untuk menggulingkan Thailand di set ketiga SEA V League 2024.
|
Penulis: Cut Eva Magfirah | Editor: Malikul Saleh
seavleague.com
Timnas voli putra Indonesia menolak menyerah untuk menggulingkan Thailand di set ketiga SEA V League 2024.
Hingga penghujung set ketiga, Indonesia berhasi mempertahankan keunggulannya dengan kedudukan 20-17 atas Thailand.
Selanjutnya servis eror dari kubu Thailand Kembali menambah angka keunggulan Indonesia.
Servis ace dari Fahri Septian menambah keunggulan Indonesia dengan kedudukan 23-20.
Artinya Indonesia Kembali mendapat kesempatan untuk mengamankan kemenangan di set ketiga.
Kendati Farhan Halim wajib waspada, pasalnya upaya pengejaran Thailand memiliki peluang untuk samakan kedudukan.
Set ketiga akhirnya dituntaskan Indonesia dengan poin akhir 25-22 dan mengejar Thailand dengan skor 1-2 di SEA V League 2024.
(TribunGayo.com/Cut Eva Magfirah)
Tags
SEA V League 2024
voli putra
Set Ketiga
Indonesia
Thailand
Farhan Halim
Boy Arnez
berita tribun gayo hari ini
Berita Terkait: #SEA V League 2024
| Hasil Voli Putra SEA V League 2024: Thailand Raih Gelar Juara Usai Hajar Indonesia 3-1 |
|
|---|
| Hasil Voli Putra SEA V League 2024: Thailand Beri Kekalahan Menyakitkan Atas Indonesia di Set Kedua |
|
|---|
| Hasil Voli Putra SEA V League 2024: Thailand Tak Terbendung Gebuk Indonesia di Set Pertama |
|
|---|
| Hasil Voli Putra SEA V League 2024: Boy Arnez Tampil Brilian Beri Kekalahan Menyakitkan atas Vietnam |
|
|---|
| Hasil Voli Putra SEA V League 2024: Boy Arnez Bawa Indonesia Jegal Kemenangan Vietnam di Set ke-4 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Tim-nasional-bola-voli-putra.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.