MotoGP 2025 Hari Ini
Daftar 7 Tim dengan Kursi Panas Jelang Bursa Transfer MotoGP 2026, Aprilia Paling Mengejutkan
Salah satu kabar paling mengejutkan datang dari tim pabrikan asal Italia, Aprilia, yang kini tengah menghadapi situasi pelik menyusul keinginan Jorge.
2. Honda HRC
Kontrak Luca Marini dengan Honda HRC Castrol diketahui akan habis akhir tahun ini.
Kursinya pun diperebutkan banyak pembalap.
Honda dikabarkan telah menawarkan gaji tinggi kepada rider Red Bull KTM Factory Racing, Pedro Acosta, dan pembalap BMW WorldSBK, Toprak Razgatlioglu.
Johann Zarco juga sudah menyatakan ketertarikan membela tim ini. Namun, laporan lain juga menyebutkan bahwa Jorge Martin tertarik pada kursi Marini.
Di lain sisi, kursi Joan Mir juga belum pasti aman meski juara dunia MotoGP 2020 ini kontraknya baru akan habis pada akhir 2026 mendatang.
Sebab, meski telah menunjukkan potensi yang baik, ia tak memenuhi ekspektasi Honda awal musim ini akibat kerap kecelakaan.
3. LCR Honda Idemitsu
Seperti Luca Marini, Johann Zarco hanya dikontrak setahun oleh Honda.
Meski kini jadi rider tertua di MotoGP (34 tahun), Zarco masih jadi aset yang berharga bagi HRC dalam pengembangan RC213V karena berpengalaman dengan berbagai motor di MotoGP. Ia pun tertarik untuk pindah ke tim pabrikan Honda musim depan.
Tandemnya yang berstatus debutan, Somkiat Chantra, juga hanya dikontrak setahun, tetapi tak kunjung menunjukkan gebrakan seperti rookie lainnya.
Jika Zarco benar-benar hengkang dan Chantra didepak, maka LCR Honda harus mencari pengganti. Tim asal Italia ini pun dikenal selalu menargetkan pembalap muda untuk digaet.
4. Pertamina Enduro VR46 Racing Team
Meski merupakan anak didik Valentino Rossi, Franco Morbidelli hanya memiliki kontrak satu musim dengan skuad Pertamina Enduro VR46.
Sejak awal musim, kursinya pun tak pernah aman, mengingat VR46 terus melakukan pembicaraan dengan Pedro Acosta, yang sudah mereka incar sejak di Moto3.
| Jorge Martin Absen di MotoGP Portugal 2025, Fokus Lanjut Pemulihan Cedera |
|
|---|
| Kondisi Terbaru Noah Dettwiler Usai Kecelakaan Horor di Moto3 Malaysia 2025, Jalani Beberapa Operasi |
|
|---|
| Jadwal MotoGP Portugal 2025: Momentum Pecco Bagnaia untuk Bangkit Usai Gagal di Malaysia |
|
|---|
| VR46 Siapkan Langkah Besar Datangkan Pedro Acosta ke MotoGP 2027, Ini Alasannya |
|
|---|
| Pecco Bagnaia Raih Kemenangan Manis di Sprint Race MotoGP Malaysia 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/JORGE-MARTIN-KEMBALI-CEDERA-PARAH-Pebalap-Prima-Pramac.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.