TOPIK
Nelayan Tenggelam di Ujung Sere
-
Meskipun ada pilihan untuk bekerja di kebun seperti kebanyakan warga lain, Sopiandi tetap memilih hidup di danau.
-
Meski sempat dilarang menggunakan perahu barunya karena alasan keamanan, Sopiandi tetap pergi melaut pada pagi itu.
-
Ia meninggalkan seorang istri serta dua orang anak yang saat ini masih duduk di bangku SMP dan SD.
-
Sopiandi merupakan nelayan yang tenggelam di kawasan Ujung Sere, Rawe, Kecamatan Lut Tawar, Aceh Tengah, Kamis (25/9/2025).
-
Korban ditemukan tim pencarian sekitar pukul 10.00 WIB, tersangkut pada jaring ikan di dasar perairan Danau Lut Tawar.
-
Setelah ditemukan, korban segera dievakuasi dan dilarikan ke Rumah Sakit Datu Beru, Takengon untuk mendapatkan perawatan medis.
-
“Kami menemukan perahu korban tanpa keberadaan korban di sekitarnya,” ujar Afghan.