Berita Internasional
Cristiano Ronaldo Diterpa Isu Putus dari Georgina, Tapi Malah Posting Foto Mesra di Instagram
Tapi Ronaldo justru mengunggah sebuah foto mesra bersama Georgina di akun Instagram pribadinya @cristiano, Senin (1/5/2023).
"Tapi itu adalah sesuatu yang tidak datang sekarang dalam rencanaku tapi di masa depan adalah ya, aku mau," pungkas Ronaldo.
Baca juga: Tendangan Bebas Jarak Jauh Bawa Al Nassr Comeback, Cuplikan Gol Spektakuler Ronaldo
Diterpa Isu Putus
Namun akhir-akhir ini Ronaldo dan Georgina diterpa isu putus.
Tapi Ronaldo justru mengunggah sebuah foto mesra bersama Georgina di akun Instagram pribadinya @cristiano, Senin (1/5/2023).
Dalam unggahan tersebut, terlihat Ronaldo dan Georgina sedang berciuman sambil membawa segelas minuman di tangan masing-masing.
Tak lupa, Ronaldo juga menuliskan kalimat yang cukup romantis sebagai caption.
"Salam Cinta (emot cium)," tulis Ronaldo.
Baca juga: Lionel Messi akan Pindah ke Klub Arab Saudi? Minta Gaji 3 Kali Lipat dari Cristiano Ronaldo
Unggahan Ronaldo tersebut seakan menepis gosip miring yang diarahkan pada hubungannya dengan Georgina.
Pasalnya, beberapa waktu belakangan tersiar kabar terkait keretakan hubungan mereka.
Dikutip dari Marca, Ronaldo disebut tidak suka dengan tingkah laku Georgina yang kerap pamer kemewahan.
Hal itulah yang menyebabkan rumor miring menerpa hubungan Ronaldo dan Georgina.
Dengan foto yang diunggah Ronaldo, mantan pesepak bola Real Madrid itu pun seakan memberi isyarat bahwa hubungannya dengan Georgina sedang baik-baik saja.
Baca juga: Cristiano Ronaldo Butuh 2 Gol Untuk Samai Rekor Lionel Messi, Al Nassr Menang 2-1 dari Abha
Tanggapan Georgina
Sebelum Ronaldo mengunggah foto mesra di Instagram, Georgina telah lebih dulu buka suara.
Meski tak secara lantang menjawab gosip soal hubungannya dengan Ronaldo, namun model asal Spanyol tersebut melemparkan sindiran bagi orang-orang yang membuat rumor.
Cristiano Ronaldo
Ronaldo
Georgina
sepak bola
pemain bola
TribunGayo.com
berita gayo terkini
internasional
Satu Kota Besar di Gaza Rata dengan Tanah, 90 Persen Bangunannya Hancur |
![]() |
---|
Warga Korea Selatan Sambut Gembira Pemakzulan Yoon Suk-yeol dari Jabatan Presiden |
![]() |
---|
Ledakan Pipa Gas Petronas di Selangor, 112 Orang Terluka |
![]() |
---|
Tiba di Istana Rashtrapati Bavan India, Presiden Prabowo Disambut Dentuman Meriam 21 Kali |
![]() |
---|
35 Warga Negara Indonesia Ditangkap di Malaysia |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.