Update Voli Dunia

Resmi! Timnas Voli Putra Indonesia Melaju ke Babak 6 Besar AVC Challenge Cup 2023

Timnas voli putra Indonesia resmi melaju ke babak 6 besar AVC Challenge Cup 2023.

Editor: Malikul Saleh
Capture TribunGayo.com
Timnas voli putra Indonesia resmi melaju ke babak 6 besar AVC Challenge Cup 2023. 

Serve Ace mematikan dari Farhan Halim berhasil menghasil poin beruntun atas Indonesia yang kini unggul jauh dari Kazakhstan.

Timnas voli putra kazakhstan kini berupaya mengejar ketertinggalan atas Indonesia.

Dengan memperkecil ketertinggalan Kazakhstan saat ini melancarkan triknya yang berhasil menghasilkan poin.

Walau demikian Indonesia masih unggul 11-5 atas Kazakshtan, tim garuda terus mengumpulkan poin untuk memenangkan set pertama babak 12 besar AVC Challenge Cup 2023.

Namun tampakan kazakhstan tidak membiarkan Indonesia memimpin poin, mereka terus berupaya memperkecilkan ketertinggalan.

Dan timnas voli putra Indonesia harus mewaspadai Kazakhstan yang semakin dekat mengejar skuad garuda.

Menkjubkan Kazakhstan berhasil menyamakan kedudukan atas Indonesia dengan poin 18-18.

Tampaknya Kazakhstan saat ini telah memanas degan mengejar ketertinggalan sangat jauh hingga imbang dengan Indonesia.

Namun service ace dari Farhan Halim kembali memberikan poin kepada Indonesia yang kini unggul 21-19.

Kini tersia 4 poin lagi bagi Indonesia untuk memenangkan set pertama di babak 12 besar AVC Challenge Cup 2023.

Baca juga: LINK Live Streaming Voli Putra Indonesia vs Kazakhstan Ajang AVC Challenge Cup 2023, Tayang Moji TV

Timnas voli putra Kazakhstan mulai bangkit di detik-detik game poin set pertama.

Pertandingan antara Indonesia vs Kazakhstan semakin sengit dan menegangkan dengan imbang 23-23.

Dan timnas voli putra Indonesia berhasil menutup set pertama atas Kazakhstan 30-28.

Hasil Set Kedua

Pada set kedua voli putra AVC Challenge Cup 2023 Indonesia tampaknya akan kembali mengambil inisiatif permainan.

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved