Kualifikasi FIVB Road to Paris 2024

Hasil Kualifikasi Olimpiade Paris 2024, Amerika Serikat Unggul 1-0 atas Serbia Diset Pertama

Timnas voli putra Amerika Serikat menang diset pertama atas Serbia Kualifikasi Olimpiade Paris 2024.

Penulis: Cut Eva Magfirah | Editor: Malikul Saleh
volleyballworld.com
Timnas voli putra Amerika Serikat menang diset pertama atas Serbia Kualifikasi Olimpiade Paris 2024. 

Serangan-serangan tajam dari Amerika Serikat sulit ditahan oleh Serbia, sehingga Amerika Serikat terus menambah keunggulannya.

Pada akhirnya, Amerika Serikat berhasil menutup set pertama dengan kemenangan 25-19 atas Serbia, menunjukkan dominasi mereka dalam pertandingan ini.

Pertandingan berlanjut dalam set kedua, yang akan menjadi kesempatan bagi Serbia untuk mencoba menyamakan kedudukan.

Perjuangan sengit di lapangan voli ini akan terus menjadi sorotan dalam perjalanan kualifikasi Olimpiade Paris 2024.(*)

(TribunGayo.com/Cut Eva Magfirah)

Sumber: TribunGayo
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved