Liga Italia

Klasemen Liga Italia Terbaru 2023: Juventus Kejar Inter Milan Dipuncak

Klasemen Liga Italia semakin memanas dengan persaingan ketat antara Juventus dan Inter Milan yang menduduki posisi dua teratas.

Editor: Malikul Saleh
Twitter @juventusfc
Klasemen Liga Italia semakin memanas dengan persaingan ketat antara Juventus dan Inter Milan yang menduduki posisi dua teratas. 

Pada babak kedua, Lecce mampu mencuri gol ke gawang AS Roma.

Pontus Almqvist membawa Lecce unggul 1-0 di menit 71.

Baca juga: Prediksi Skor Atalanta vs Inter Milan di Lanjutan Liga Italia Pekan ke-11

Ketertinggalan ini untungnya bisa perlahan dikejar oleh tuan rumah.

AS Roma mampu mencetak dua gol di momen injury time.

Gol Sardar Azmoun (90+1') dan Romelu Lukaku (90+4') membawa AS Roma menang dramatis 2-1.

Atas hasil kemenangan dramatis ini, AS Roma berhak naik ke posisi 7 dengan 17 poin.

AS Roma sejauh ini telah melalui 11 pertandingan dengan hasil 5 menang, 2 imbang dan 4 kalah.

Sementara Lecce tertahan peringkat 11 karena baru mengumpulkan 13 poin.

Hasil Liga Italia Tadi Malam

Fiorentina 0-1 Juventus

Baca juga: Jose Mourinho Penasaran Hasil Duel Panas Inter Milan vs AS Roma di Liga Italia

AS Roma 2-1 Lecce

Cagliari 1-2 Genoa

Verona 1-3 Monza

Update Klasemen Liga Italia

Klasemen Liga Italia (6/11/2023).
Klasemen Liga Italia (6/11/2023).

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Klasemen Liga Italia Terbaru: Persaingan Juventus & Inter Millan Memanas, AS Roma Sodok Posisi 7

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved