Liga 2
Berikut 9 Klub yang Lolos ke Play Off Babak 12 Besar Liga 2 2023/2024, Masih ada 3 Slot Tim Lagi
Berikut 9 klub yang lolos dan mendapatkan tiket untuk melaju ke play off babak 12 besar Liga 2 2023/2024.
Penulis: Kiki Adelia | Editor: Malikul Saleh
TRIBUNGAYO.COM - Berikut 9 klub yang lolos dan mendapatkan tiket untuk melaju ke play off babak 12 besar Liga 2 2023/2024.
Play off babak fase penyisihan Grup ini akan segera berakhir dan akan memasuki fase play off babak 132 besar Liga 2 2023/2024.
Diketahui sebanyak 28 klub mengikuti ajang kompetisi yang memiliki kasta kedua tertinggi di Indonesia yakni Pegadaian Liga 2 2023/2024.
28 klub yang mengikuti ajang kompetisi tersebut dibagi menjadi 4 grup yaitu Grup 1, Grup 2, Grup 3 hingga Grup 4.
Keempat Grup tersebut masing-masing terdiri dari 7 klub.
Dari Grup tersebut, nantinya akan ada fase penyisihan dimana akan keluar posisi dan peringkat 1 hingga peringkat ke 3 dalam tabel klasemen Liga 2 2023/2024.
Klub yang mampu dan berhasil meraih posisi dan peringkat 1 hingga peringkat 3 tersebut berhak memastikan diri lolos dan mendapatkan tiket ke babak 12 besar Liga 2 2023/2024.
Baca juga: Duel Persiraja vs PSMS Medan di Liga 2 Catat Kartu Kuning Terbanyak, Ini Statistik Wasit Pekan Ke-11
Namun klub yang meraih posisi peringkat 4 hingga peringkat 7 akan berlaga kembali di babak play off degradasi untuk mengetahui klub mana yang akan turun ke kasta Liga 3.
Babak fase grup atau penyisihan grup Liga 2 2023/2024 saat ini tengah berjalan dan telah memasuki pekan ke 11.
Memasuki pekan ke 11 Liga 2 20232/2024, sudah ada beberapa klub dari masing-masing grupnya yang sudah memastikan diri untuk mendapatkan tiker agar bisa melaju ke babak 12 besar Liga 2 2023/2024.
Dilihat dari klasemen BRI Liga 2 2023/2024, per Sabtu (9/12/2023) siang, sudah ada 9 klub yang lolos memasuki babak 12 besar Liga 2 2023/2024.
Itu artinya akan ada 3 slot tiket lagi yang bisa diperebutkan di masing-masing Grup nya.
Dari Grup 1 telah ada 2 klub yang telah memastikan dirinya untuk lolos ke babak 12 besar Liga 2 2023/2024.
Dua (2) klub tersebut adalah Semen Padang FC serta Persiraja Banda Aceh.
Kedua klub ini menjadi klub yang saat ini menjadi klub terkuat di Grup 1.
Liga 2 2023/2024
babak 12 besar
play off
Klub
klasemen
pertandingan
Persija
Persipura Jayapura
berita tribun gayo hari ini
| Persiraja Banda Aceh Akhiri Rekor Manis di Kandang PSMS, Takluk 0-1 |
|
|---|
| Jadwal Liga 2 Pekan 6: Sriwijaya FC Incar Kemenangan Perdana, Persaingan Grup 2 Makin Sengit |
|
|---|
| Liga 2 Panas! Kendal Tornado FC Datangkan Kushedya Hari Yudo, Eks Andalan STY, Ini Profilnya |
|
|---|
| Jadwal Liga 2 2025/2026 Bergulir Akhir Agustus 2025, Banyak Format Berubah |
|
|---|
| Liga 2: Ferry Cahyo dan Aed Tri Oka Eks Bomber Persiraja Resmi Berseragam Persiku Musim 2025/2026 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Berikut-9-klub-yang-lolos-dan-mendapatkan-tiket-untuk-melaju-ke-play-off-babak-12-besar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.