Liga 1
Ini 6 Pemain Madura United Miliki Nilai Pasar Termahal, Nomor 1 Tertinggi di Kompetisi BRI Liga 1
Klub Madura United dan klub Persib Bandung akan berlaga di babak final Championship Series BRI Liga 1 2023/2024.
Penulis: Kiki Adelia | Editor: Malikul Saleh
Tak kalah dengan pemain asing, Koko Ari Araya yang merupakan pemain lokal memiliki nilai pasar hingga Rp 3,91 miliar.
Koko Ari Araya memiliki menjadi tembok pertahanan bagi klub Madura United di kompetisi BRI Liga 1 2023/2024 yang berposisi sebagai bek sayap.
Koko Ari Araya sebelumnya bermain untuk klub Persebaya Surabaya, namun saat ini berlabuh di klub Madura United yang telah tampil sebanyak 31 pertandingan selama musim BRI Liga 1 2023/2024.
Koko Ari Araya juga telah mencatatkan sebanyak 2 assist di BRI Liga 1 2023/2024 ini.
Pemain yang juga masuk ke dalam jajaran pemain dengan nilai pasar termahal adalah Malik Risaldi.
Malik Risaldi memiliki nilai pasar yang juga tergolong fantastis yakni mencapai Rp 3,48 miliar.
Malik Risaldi berhasil menjadi penyelamat di lini pertahanan klub Madura United yang telah mencatatkan sebanyak 13 golnya dan 4 assist.
Atas hasil itu menjadi sebuah pencapaian yang luar biasa bagi Malik Risaldi kepada klub Madura United.
6. Alexvan Djin
Pemain terakhir yang juga masuk ke jajaran deretan 6 pemain yang memiliki nilai pasar termahal adalah Alexvan Djin.
Alexvan Djin memiliki jumlah nilai pasar yang sama dengan Malik Risaldi yakni mencapai Rp 3,48 miliar.
Pemain yang berasal dari Halmahera Barat tersebut memiliki posisi bek kanan di klub Madura United.
(TribunGayo.com/Kiki Adelia)
BRI Liga 1 2023/2024
nilai pasar
pemain
Madura United
Championship Series
final
Laskar Sapeh Kerrap
Malik Risaldi
Jaja
Francisco Rivera
Cleberson
Koko Ari
Alexvan Djin
| Dewa United Siap Hadapi Madura United, Jan Olde Riekerink Waspadai Jadwal Padat 7 Laga dalam 21 Hari |
|
|---|
| Persib Bandung Bawa 24 Pemain ke TC Thailand, Robi Darwis dan Kakang Absen Bela Timnas U23 |
|
|---|
| Persija Jakarta Rekrut Fabio Calonego, Gelandang Bertahan Asal Brasil untuk Liga 1 Musim 2025/2026 |
|
|---|
| Liga 1 2025/2026 Resmi Ditunda, PT LIB Belum Pastikan Kapan Kick Off |
|
|---|
| Persib Bandung Rombak Total Skuad Asing, Patricio Matricardi Jadi Rekrutan Terakhir? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Dimana-babak-final-Championship-Series-BRI-Liga-1-20232024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.