Liga 1
Mantan Pemain Legenda Real Madrid dan Juventus jadi Pelatih PSBS Biak di Liga 1, Ini Profilnya
PSBS Biak yang merupakan klub promosi dari Liga 2 2023/2024 kini cukup serius untuk mengikuti kompetisi Liga 1 2024/2025.
Penulis: Kiki Adelia | Editor: Budi Fatria
Instagram @psbsofficial
PSBS Biak yang merupakan klub promosi dari Liga 2 2023/2024 kini cukup serius untuk mengikuti kompetisi Liga 1 2024/2025.
Pemain tersebut yakni Abel Argañaraz dan Julián Velázquez. Keduanya berasal dari Argentina.
Berikut profil Juan Esnaider
Nama lengkap: Juan Eduardo Esnaider Belen
Tempat Tanggal lahir: Mar del Plata, 5 Maret 1973
Kewarganegaraan: Argentina-Spanyol
Riwayat kepelatihan:
Getafe (Assisten pelatih): 2009-2010
Real Zaragoza (Koordinator Tim Junior): 2011
Real Saragossa B (Pelatih Kepala): 20012
Cordoba CF (Pelatih Kepala): 2013
Getafe (Pelatih Kepala): 2016
JEF Utd.Chiba (Pelatih Kepala): 2017-2019
Reno Yamaguchi (Pelatih Kepala): 2023-2024
PSBS Biak (Pelatih Kepala): 2024
(TribunGayo.com/Kiki Adelia)
Berita Terkait: #Liga 1
| Prediksi Skor Persija Jakarta vs PSBS Biak: Macan Kemayoran Siap Lanjutkan Tren Positif di Solo |
|
|---|
| Dewa United Siap Hadapi Madura United, Jan Olde Riekerink Waspadai Jadwal Padat 7 Laga dalam 21 Hari |
|
|---|
| Persib Bandung Bawa 24 Pemain ke TC Thailand, Robi Darwis dan Kakang Absen Bela Timnas U23 |
|
|---|
| Persija Jakarta Rekrut Fabio Calonego, Gelandang Bertahan Asal Brasil untuk Liga 1 Musim 2025/2026 |
|
|---|
| Liga 1 2025/2026 Resmi Ditunda, PT LIB Belum Pastikan Kapan Kick Off |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/PSBS-Biak-yang-merupakan-klub-promosi-dari-Liga-2-20232024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.