Liga 1
Malik Risaldi Resmi Gabung Persebaya Surabaya untuk Liga 1 Musim 2024/2025
Persebaya Surabaya resmi umumkan transfer pemain Timnas Indonesia, Malik Risaldi untuk memperkuat tim pada Liga 1 musim 2024/2025.
Editor:
Malikul Saleh
.
Persebaya Surabaya resmi umumkan transfer pemain Timnas Indonesia, Malik Risaldi untuk memperkuat tim pada Liga 1 musim 2024/2025.
Terlepas dari itu semua memang masih ada jalan bagi Malik Risaldi untuk mendapat caps debut untuk Timnas Indonesia.
Terlebih klub Bajul Ijo telah memberikan tempat khusus bagi Malik Risaldi untuk dua musim mendatang.
"Malik Risaldi dikontrak Persebaya selama dua musim ke depan," tulis dalam caption postingan klub Persebaya (17/6/2024).
"Pemain yang baru saja dipanggil Timnas Indonesia itu diplot Coach Munster untuk mengisi posisi winger."
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Bursa Transfer Liga 1: Resmi, Pemain Timnas Indonesia Pulang ke Persebaya
Berita Terkait: #Liga 1
| Prediksi Skor Persija Jakarta vs PSBS Biak: Macan Kemayoran Siap Lanjutkan Tren Positif di Solo |
|
|---|
| Dewa United Siap Hadapi Madura United, Jan Olde Riekerink Waspadai Jadwal Padat 7 Laga dalam 21 Hari |
|
|---|
| Persib Bandung Bawa 24 Pemain ke TC Thailand, Robi Darwis dan Kakang Absen Bela Timnas U23 |
|
|---|
| Persija Jakarta Rekrut Fabio Calonego, Gelandang Bertahan Asal Brasil untuk Liga 1 Musim 2025/2026 |
|
|---|
| Liga 1 2025/2026 Resmi Ditunda, PT LIB Belum Pastikan Kapan Kick Off |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Persebaya-Surabaya-resmi-umumkan-transfer-pemain-Timnas-Indonesia.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.