Harga Emas
Harga Emas Antam Melonjak per Gramnya, Cetak Rekor Baru 31 Januari 2025
Harga emas batangan produksi PT Aneka Tambang (Antam) kembali mencetak rekor baru dengan kenaikan signifikan pada Jumat (31/1/2025).
Kebijakan ini diharapkan dapat mendorong minat masyarakat untuk berinvestasi emas sekaligus memberikan keuntungan bagi pelaku usaha.
Harga emas yang tercatat ini berlaku di Butik Emas Graha Dipta Pulo Gadung, Jakarta.
Perlu diingat, harga emas Antam di gerai penjualan lain bisa berbeda-beda tergantung lokasi dan kebijakan masing-masing penjual.
Selain itu, harga emas juga dipengaruhi oleh nilai tukar rupiah terhadap dolar AS dan pergerakan harga emas di pasar internasional.
Berikut adalah daftar harga emas batangan Antam berdasarkan berat dan perhitungan pajak PPh 0,25 persen yang berlaku hari ini, Jumat, (31/1/2025):
- 0,5 gram: Harga Dasar: Rp 860.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 persen ): Rp 862.150
- 1 gram: Harga Dasar: Rp 1.620.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 1.624.050
- 2 gram: Harga Dasar: Rp 3.180.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 3.187.950
- 3 gram: Harga Dasar: Rp 4.745.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 4.756.863
- 5 gram: Harga Dasar: Rp 7.875.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 7.894.688
- 10 gram: Harga Dasar: Rp 15.695.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 15.734.238
- 25 gram: Harga Dasar: Rp 39.112.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 39.209.780
- 50 gram: Harga Dasar: Rp 78.145.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 78.340.363
- 100 gram: Harga Dasar: Rp 156.212.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 156.602.530
- 250 gram: Harga Dasar: Rp 390.265.000, Harga (+Pajak PPh 0,25 % ): Rp 391.240.663
Update Harga Emas di Aceh, Ada Stabil dan Turun, Ini Rinciannya |
![]() |
---|
Harga Emas di Bener Meriah Mulai Turun, Cek Rincian per 3 Oktober 2025 |
![]() |
---|
Harga Emas Antam Jumat 3 Oktober 2025, Ini Update Harga Terbaru |
![]() |
---|
Usai Pecah Rekor, Harga Emas di Bener Meriah Mulai Turun Hari Ini 2 Oktober 2025 |
![]() |
---|
Harga Emas di Aceh Tenggara Stabil Hari Ini, Pembelian Masih Sepi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.