Idul Adha

Simak 8 Langkah untuk Menyimpan Daging Kurban di Kulkas

Agar daging kurban yang disimpan ini tetap segar dan awet, maka perlu diperhatikan 8 langkah cara untuk menyimpan daging kurban di kulkas.

Tribunnews.com
Tips menyimpan daging kurban di kulkas agar tetap segar dan awet. 

Simak 8 Langkah untuk Menyimpan Daging Kurban di Kulkas

TRIBUNGAYO.COM - Hari Raya Idul Adha, hari dimana diperingati peristiwa kurban.

Yaitu ketika Nabi Ibrahim bersedia mengorbankan putranya Ismail sebagai wujud kepatuhan kepada Allah.

Namun, sebelum Nabi Ibrahim mengorbankan putranya, Allah menggantikan Ismail dengan domba.

Maka Hari Raya Idul Adha lebih identik dengan kurban. Dimana bagi mereka yang mampu, maka akan menyediakan hewan ternak, seperti sapi, kerbau, untuk dikurbankan pada Hari Raya itu.

Umumnya, menyembelih hewan kurban ini dilakukan setelah Shalat Id.

Baca juga: Simak Tips Mengolah Daging Kurban Agar Aman dari Wabah PMK

Kemudian daging kurban itu dibagi-bagikan kepada keluarga, kerabat, maupun masyarakat sekitar yang kurang mampu.

Tapi terkadang setelah menerima daging kurban ini, mungkin saja tidak langsung memasaknya. Melainkan disimpan dulu di kulkas.

Agar daging kurban yang disimpan ini tetap segar dan awet, maka perlu diperhatikan 8 langkah cara untuk menyimpan daging kurban di kulkas yang dikutip dari www.homebdinfo.com:

1. Kulkas dalam Keadaan Bersih

Daging kurban harus disimpan dalam kulkas yang bersih.

Setelah dibersihkan, sediakan es batu di dalam kulkas.

Baca juga: Mahasiswa Aceh di Jakarta Adakan Penyembelihan Kurban

Hal tersebut akan membuat daging cepat dingin dan dengan kualitas yang bagus.

Selain itu, kotoran dan kuman yang menumpuk di kulkas tidak akan bisa merusak daging.

2. Simpan Daging dalam Suhu Normal

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved