Berita Nasional

Peserta yang Lolos Kartu Prakerja Gelombang 51 Bisa Pilih Ikut Pelatihan, Begini Caranya

Seperti diketahui, Kartu Prakerja mengumumkan hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 51 di akun Instagram pada Jumat (28/4/2023).

Kompas.com
Kartu Prakerja gelombang 51. 

7. Gunakan nomor itu untuk melanjutkan proses pendaftaran pelatihan;

8. Silakan menunggu kode redeem yang akan dikirimkan melalui email atau dapat dilihat pada dashboard prakerja;

Jika kamu telah menerima kode redeem, kamu dapat memasukkannya pada halaman pelatihanmu

9. Klik “Pakai Kode” dan program akan berhasil kamu dapatkan;

10. Lanjutkan dengan menyelesaikan pelatihanmu sesuai jadwal. (*)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Cara Ikut Pelatihan Kartu Prakerja Gelombang 51 sesuai Tingkat Pendidikan

Update berita lainnya di TribunGayo.com dan Google News

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved