Berita Bener Meriah

Kodim 0119 Bener Meriah Rotasi Tiga Jabatan Danramil

Pagelaran rotasi dan penerimaan personel baru tersebut diselenggarakan tepatnya di Lapangan Apel Makodim 0119 Bener Meriah pada Rabu (31/5/2023).

Penulis: Bustami | Editor: Mawaddatul Husna
FOTO IST
Tiga jabatan Komando Rayon Militer (Danramil) jajaran Kodim 0119 di Kabupaten Bener Meriah dirotasi. 

Menurutnya, acara tradisi penerimaan warga baru ini bukan hanya seremonial belaka, melainkan suatu tradisi untuk menumbuhkan rasa memiliki terhadap satuan.

Baca juga: Kejari Bener Meriah Periksa Sejumlah SKPK Terkait Dana Bansos Tahun 2022

Serta juga mempererat ikatan silaturahmi untuk membangun kerja sama yang baik diantara semua.

"Sehingga ke depannya di adanya personel baru ini Kodim 0119 Bener Meriah dapat semakin solid dan mampu melaksanakan tugas pokoknya secara optimal," demikian pungkasnya. (*)

Update berita lainnya di TribunGayo.com dan Google News

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved