Update Voli Dunia

Media Filipina Soroti Wilda Nurfadhilah Tak Raih Perhargaan Individu SEA V League 2023 Seri 2: Adil?

Sorotan tersebut muncun setelah Kapten Timnas voli putri Indonesia Wilda Nurfadhilah, tak masuk dalam daftar penerima penghargaan Individu di SEA V...

Penulis: Cut Eva Magfirah | Editor: Intan
Kolase TribunGayo.com/Instagram @wildanurfadhillahh
Media Filipina Soroti Wilda Nurfadhilah Tak Raih Perhargaan Individu SEA V League 2023 Seri 2: Adil? 

Akan tetapi sebagai Opposite, justru Doan malah mendapat penghargaan sebagai Best Middle Blocker.

Untuk diketahui, yang meraih Best Opposite adalah pemain Filipina, Alyssa Solomon.

Penghargaan Individu SEA V League 2023 seri 2

Pemain Terbaik

  • Chatchuon Mokshri (Thailand)

Baca juga: Klasemen Akhir SEA V League 2023 Seri 2: Timnas Voli Putri Indonesia Berada dalam Posisi Stagnan

Setter Terbaik

  • Arneta Putri Amelian (Indonesia)

Outside Hitter Terbaik

  • Vhi Thi Nu Quynh (Vietnam)
  • Ratri Wulandari (Indonesia)

Middle Blocker Terbaik

  • Jarasporn Bundasak (Thailand)
  • Doan Thi Xuan (Vietnam)

Baca juga: Hasil SEA V League 2023 Leg 2 Putri : Timnas Indonesia Raih Perunggu Usai Taklukan Filipina

Opposite Terbaik

  • Alyssa Solomon (Filipina)

Libero Terbaik

  • Piyanut Pannoy (Thailand)

Hasil putaran pertama SEA V League 2023

Jadwal dan Hasil

11 Agustus 2023

  • Vietnam 3-0 Indonesia (25-19, 25-22, 25-10)
  • Filipina 0-3 Thailand (15-25, 17-25, 18-25)

12 Agustus 2023

  • Vietnam 3-1 Filipina (25-19, 25-27, 31-29, 25-14)
  • Indonesia 0-3 Thailand (23-25, 20-25, 16-25)

13 Agustus 2023

  • Filipina 1-3 Indonesia (25-22, 21-25, 22-25, 24-26)
  • Thailand 3-0 Vietnam (25-15, 25-23, 25-22)

Klasemen Akhir di SEA V League 2023 Seri 2

1. Thailand meraih 3 kemenangan dan nol kekalahan

2. Vietnam meraih 2 kemenangan dengan 1 kekalahan

3. Indonesia meraih 1 kemenagan dengan 2 kekalahan

4. Filipina meraih nol kemenangan dengan 3 kekalahan.

(TribunGayo.com/Cut Eva Magfirah)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved