Pilkada 2024

DAFTAR 15 Calon Panwaslih Pilkada Bener Meriah Lulus Wawancara, Pansel Teruskan ke DPRK

Panitia Seleksi (Pansel) Tim Independen Penjaringan dan Penyaringan Calon Anggota Panwaslih Pilkada Bener Meriah telah merilis daftar 15 orang

Penulis: Bustami | Editor: Rizwan
Fior TribunGayo,com
Pilkada 2024 

Laporan Bustami I Bener Meriah 

TRIBUNGAYO.COM, REDELONG - Panitia Seleksi (Pansel) Tim Independen Penjaringan dan Penyaringan Calon Anggota Panwaslih Pilkada Bener Meriah telah merilis daftar 15 orang yang melewati tahap wawancara pada, Rabu (15/5/2024). 

Dalam pengumuman dengan nomor 13/Pansel-Panwaslih/BM/V/2024, diumumkan penetapan 15 calon anggota Panwaslih Kabupaten Bener Meriah.

Nama yang lulus 15 besar itu selanjutnya Pansel menyerahkan ke Komisi 1 DPRK setempat.

Pengumuman ini dapat dilihat di kantor DPRK Bener Meriah.

Baca juga: DPRK Aceh Tengah Sahkan 5 Anggota Panwaslih Pilkada 2024, Berikut Namanya

Ketua Panitia Seleksi, Satria Aromi bersama Sekretaris Asri dalam data yang diterima TribunGayo.com menyatakan bahwa keputusan ini adalah hasil final dari proses seleksi yang telah dilakukan.

Nama-nama yang dinyatakan lulus tersebut:

1. SURAHMAN, M.Pd

2. RAHMADIYANTO, S.Pd.I

3. AZHARI, SH

4. MUHADI SABARA, SH

5. JAFAR SIDIK, ST

6. ERNA SUSANTI

7. KHAIRUL HAMID HAMD, SE

8. ZIKRULLAH

Sumber: TribunGayo
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved