Bacaan dan Keutamaan Doa Sapu Jagat
Dinamakan doa sapu jagat karena di mengandung permohonan kebaikan di dunia dan akhirat. Kebaikan ini meliputi semua hal, seperti kesehatan, rezeki.
Menurut hadis Bukhari dan Muslim, doa sapu jagat merupakan doa yang paling banyak dibacakan oleh Rasul. Berikut bunyi hadisnya.
"Dari Anas, ia berkata, 'Kebanyakan doa yang dibaca Rasulullah SAW adalah Allahumma, atina fid dunya hasanah, wa fil akhirati hasanah, waqina adzabannar.' (HR Bukhari dan Muslim)."
Baca juga: Ingin Anak Menjadi Pribadi yang Baik? Ini Amalan Doa untuk Anak dari Orang Tua yang Pasti Diijabah
2. Memohon kebaikan di dunia
Doa sapu jagat memiliki makna permohonan kebaikan dunia kepada Allah SWT. Kebaikan-kebaikan tersebut dapat berupa kebaikan dalam bersikap, kemudahan rezeki, keberkahan usia dan kesehatan, dan dijauhkan dari ancaman bahaya.
3. Memohon keselamatan di akhirat
Selain memohon kebaikan di dunia, doa sapu jagat juga memberikan keselamatan di akhirat. Contohnya adalah meminta perlindungan agar dijauhkan dari fitnah akhirat yang bisa memberatkan amal keburukan dan dijauhkan dari siksaan api neraka.
Dilansir pa-jepara.go.id, bacaan doa sapu jagat juga dikenal dengan doa selamat dunia akhirat.
Menurut para ulama, doa ini mencakup seluruh permintaan manusia, baik di dunia maupun di akhirat. (*)
Artikel ini telah tayang di BangkaPos.com
| BMKG Prediksi Cuaca Aceh: Takengon dan Bener Meriah Mayoritas Berawan Besok 1 November 2025 |
|
|---|
| Usai Polisi Tangkap Ibu dan Anak, Kini Pemilik Landang Ganja di Gayo Lues Ikut Dibekuk |
|
|---|
| Profil Humanis Prof Sabela Gayo "Aku Jadi Dubes Aja" |
|
|---|
| Bantuan Pendidikan Anak Yatim Piatu di Aceh Belum Cair, Ini Harapan Mereka |
|
|---|
| Ibu dan Anak di Gayo Lues Ditangkap Polisi, Diduga Hendak Jual Ganja ke Takengon dan Bener Meriah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Umat-muslim-dianjurkan-membaca-doa-sebelum-tidur.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.