Pusat Koordinasi Nasional (PKN) Mapala Se-Indonesia bersama Pusat Koordinasi Daerah (PKD) Mapala Se-Indonesia mendirikan Posko Kemanusiaan
Jurnalis Aceh Barat (JAB) menyerahkan bantuan kepada rekan wartawan terdampak bencana alam banjir bandang dan longsor ke Aceh Tengah.
Ketua Satgas Rehabilitasi dan Rekontruksi Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar yang dijabat Menteri Dalam Negeri RI, Muhammad Tito Karnavian
Presiden Prabowo Subianto telah membentuk Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi Pascabencana Aceh, Sumut, dan Sumbar.
Warga Aceh yang menjadi korban banjir dan longsor yang rumanya mengalami kerusakan diminta segera melapor
Dua jembatan bailey sebagai akses transportasi ke Aceh Tengah sudah rampung. Dua jembatan bailey yang dibangun sebagai jembatan pascabencana.
Jembatan gantung yang menghubungkan dua desa di Kecamatan Pantan Cuaca Kabupaten Gayo Lues, kini kondisinya memprihatinkan
Banjir besar dan longsor melanda Aceh menyebabkan banyak desa dan dusun hilang pada 26 November 2025 silam.
Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad), Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Bener Meriah pada Kamis (8/1/2026).
Bencana longsor dan banjir bandang, pada akhir November 2025 merusak sebanayk 31 madrasah, bahkan 14 diantaranya
Duka mendalam sekaligus teka-teki besar yang menyelimuti kepergian pasangan suami istri muda, Hairul Bani Takwa (26) dan Indri Yria Riski (22).
Komite Seni Rupa Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) yang diketuai Aidil Usman menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa 2 ton beras
Solidaritas putra daerah Gayo di perantauan kembali membuktikan diri. Merespons bencana banjir bandang yang melanda Dataran Tinggi Gayo.
Anggota DPRD DKI Jakarta, Sardi Wahab, sejak sepekan lalu tiba di Takengon, Aceh Tengah.
Bank Aceh menyalurkan bantuan dana Corporate Social Responsibility melalui program sosial Bank Aceh Peduli sebesar Rp 223.000.000
Kenaikan harga material bangunan yang mencapai dua kali lipat memicu aksi mogok kerja puluhan sopir dump truk sebagai bentuk protes
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Tenggara telah realisasikan anggaran sebesar Rp 1,7 miliar dari Belanja Tidak Terduga (BTT) APBK tahun 2025.
Sebanyak enam orang narapidana (Napi) atau tahanan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Kutacane yang melarikan diri pada 10 Maret 2025
Baitul Mal Kabupaten Aceh Tengah menyalurkan bantuan tahap pertama senilai Rp1,68 miliar kepada masyarakat terdampak bencana alam
Bupati Aceh Tengah, Drs. Haili Yoga, M.Si, saat meninjau pengungsian warga Kampung Bintang Pepara yang mengungsi di SMP Negeri 32 Ketol.