MotoGP 2025 Hari Ini

Yamaha Terancam Ditinggal Fabio Quartararo, Neil Hodgson Sarankan Fokus ke Mesin untuk MotoGP 2027

Kasak-kusuk bursa transfer pembalap atau Silly Season MotoGP 2027 mulai menghangat, kali ini datang dari garasi Monster Energy Yamaha. 

Editor: Malikul Saleh
Instagram @fabioquartataro
Motor Fabio Quartararo YZR-M1 dinilai kurang kompetitif, terutama dalam menghadapi dominasi Ducati dan KTM serta Aprilia. Kasak-kusuk bursa transfer pembalap atau Silly Season MotoGP 2027 mulai menghangat, kali ini datang dari garasi Monster Energy Yamaha.  

Aprilia juga bukannya tanpa opsi pengganti jika memilih tak memperpanjang kontrak JM01. 

Sebab, Aprilia juga ingin mewujudkan transfer impiannya dalam mendatangkan El Diablo, julukan Fabio Quartararo.

Menjadi rahasia umum bahwa Aprilia sempat mengincar pembalap kelahiran Nice, Prancis. Pada MotoGP 2024, Aprilia pernah berusaha untuk mendatangkan Quartararo, sebelum akhirnya juara dunia MotoGP 2021 memilih memperpanjang kontrak di Monster Energy Yamaha.

Bahkan El Diablo menjadi pembalap dengan gaji tertinggi di grid MotoGP saat ini, yakni mencapai Rp207 miliar. 

Aprilia akan kembali berusaha mendatangkan Quartararo di MotoGP 2027. Di sisi lain, dalam hal pengembangan motor, Aprilia jauh lebih baik ketimbang Yamaha yang terkesan jalan di tempat.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved