Doa Muslim
Dzikir Maulid Nabi Muhammad SAW 2023: Memperingati Momen 12 Rabiul Awal
12 Rabiul Awal 1445 Hijriah memiliki makna tersendiri dalam kalender Islam, karena diperingati sebagai momen bersejarah kelahiran Nabi Muhammad SAW.
Artinya: "Ampunilah aku Ya Allah, Dzat Yang Maha Agung."
2. Membaca Tasbih 33 kali
سُبْحَانَ اللّهِ
Subhaanallaah.
Artinya: "Maha Suci Allah."
3. Membaca Tahmid 33 kali
اَلْحَمْدُ لِلّهِ
Alhamdulillaah.
Artinya: "Segala puji hanya bagi Allah."
4. Membaca Takbir 33 kali
اَللّهُ اَ كْبَرُ
Allaahu akbar.
Artinya: "Allah Dzat yang Maha Besar."
5. Membaca Tahlil
لآ اِل هَ اِلّا اللهُ
Laa ilaaha illallaahu.
Artinya: "Tidak ada Tuhan selain Allah."
Setelah membaca kelima bacaan tersebut, ada satu lagi dzikir atau doa yang dibaca, berikut bacaanya:
اَللّ هُمَّ اَنْتَ السَّلاَمُ , وَمِنْكَ السَّلاَمُ, وَاِلَيْكَ يَعُوْدُ السَّلاَمُ , فَحَيِّنَا رَبَّنَا بِالسَّلاَمِ , وَاَدْخِلْنَا اْلجَنَّةَ دَارَالسَّلاَمِ , تَبَارَكْتَ رَبَّنَا وَ تَعَالَيْتَ يَا ذَاْلجَلاَلِ وَاْلاِكْرَامِ
Allaahumma antas salaam, wa minkas salaam, wa ilaika ya’uudus salaam, fahayyinaa rabbanaa bis salaam, wa adkhilnal jannata daarassalam , tabaarakta rabbanaa wa ta’alaita yaa dzal jalaali wal ikraam.
Artinya: “Ya Allah, Engkau-lah Dzat yang Maha Menyelamatkan, dan dari-Mu pula (datangnya) keselamatan, dan kepada-Mu pula keselamatan akan kembali, wahai Tuhan kami bangkitkanlah dengan keselamatan serta masukkanlah kami dalam surga-Mu yang penuh damai. Engkau-lah Dzat yang Maha Memberi Berkah wahai Dzat yang memiliki Keagungan dan Kemuliaan. Maha Suci Engkau, wahai Tuhan Yang Maha Agung dan Maha Mulia."
Artikel ini telah tayang di TribunPontianak.co.id
| Delapan Ayat Alquran Terkait Isra Miraj yang Jatuh pada 27 Januari 2025, Lengkap Beserta Artinya |
|
|---|
| 1 Januari 2025 Bertepatan dengan 1 Rajab 1446 H, Berikut Doa Memasuki Bulan Rajab |
|
|---|
| Ini Bacaan Niat Puasa Ayyamul Bidh dan Keutamaannya |
|
|---|
| Jadwal Shalat untuk Wilayah Aceh Tengah, Bener Meriah, Gayo Lues, dan Aceh Tenggara 11 Juli 2024 |
|
|---|
| Bacaan Niat Puasa Dzulhijjah 2024 yang Dimulai Sabtu 8 Juni, Berikut Keutamaannya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Ilustrasi-berdoa-umat-muslim.jpg)