Ruben Onsu dan Sarwendah Tetap Harmonis di Tengah Isu Gugatan Cerai
Meski berada di tengah gugatan perceraian, pasangan selebriti Ruben Onsu dan Sarwendah tetap menunjukkan hubungan yang harmonis.
Editor:
Malikul Saleh
Kolase Instagram
Meski berada di tengah gugatan perceraian, pasangan selebriti Ruben Onsu dan Sarwendah tetap menunjukkan hubungan yang harmonis.
"Pokoknya buat kedua kakak ku, sebagai orang tua Ko Ruben sama Ci Wenda sama ponakan-ponakan aku selalu berdoa yang terbaik," jelas Jordi.
Dalam permasalahan ini, Jordi pun lebih memilih fokus kepada tiga ponakannya.
"Dan sekarang fokusnya lebih kepada ponakan si," tandasnya.
Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com dengan judul Digugat Cerai Ruben Onsu, Sarwendah Liburan ke Korea Bareng Anak-anak, Pamer Momen VC dengan Suami
Baca Juga
| Maraknya Gugatan Cerai di Aceh, Alarm Sosial yang Harus Ditanggapi Serius |
|
|---|
| Ruben Onsu Murka Putrinya Dicibir Komentar Tak Pantas, Kini Cari Pemilik Akun Tiktok |
|
|---|
| Sarwendah Buka Suara Perihal Kabar Ruben Onsu Digugat di PN Jakarta Selatan |
|
|---|
| Saat Cek Kista, Ternyata Sarwendah Istri Ruben Onsu juga Idap Sinusitis hingga Harus Operasi |
|
|---|
| Tips Harmonis dalam Pernikahan Menurut dr Aisah Dahlan: Belajar dari Perbedaan Hingga Soulmates |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/Meski-berada-di-tengah-gugatan-perceraian.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.