Berita Nasional
Irjen Teddy Minahasa Hari Ini Diperiksa Sebagai Tersangka, Didampingi Pengacara Pilihan Keluarga
Irjen Teddy didtetapkan sebagai tesangka oleh penyidik Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya, setelah dilakukan pemeriksaan pada 14 Oktober 2022
Editor:
Jafaruddin
Polda Sumbar
Inspektur Jenderal Polisi Teddy Minahasa eks Kapolda Sumatera Barat dijadwalkan hari ini, Senin (17/10/2022), akan diperiksa sebagai tersangka dalam kasus dugaan peredaran gelap narkoba.
Selain itu, kasus tersebut mengarah pada polisi lainnya yang masih berpangkat Brigadir Kepala (Bripka) dan anggota polisi berpangkat Komisaris Polisi (Kompol) yang menduduki jabatan kepala kepolisian Sektor (Kapolsek).
Setelah penyidikan awal polisi kembali menangkap oknum polisi yang berpangkat Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) yang menduduki jabatan Kepala Kepolisian Resor (Kapolres).(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Hari Ini Diperiksa Sebagai Tersangka, Siapa Pengacara Keluarga yang Dampingi Irjen Teddy Minahasa
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/gayo/foto/bank/originals/TEDDY-MIHAHASAA-PUTRAA.jpg)