Berita Aceh
Kapolda Aceh dan Anggota DPR RI Nasir Djamil Musnahkan Ladang Ganja
Sebanyak 11 hektare ladang ganja kembali ditemukan di Aceh. Pemusnahan dipimpin Kapolda Aceh dan dihadiri anggota DPR RI asal Aceh
Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar mengatakan, bahwa secara keseluruhan ada 43 hektare ladang ganja siap panen yang dimusnahkan baik di Kabupaten Aceh Besar maupun di Nagan Raya.,
Ahmad Haydar menjelaskan, di Kabupaten Aceh Besar ditemukan 11 hektar ladang ganja di dua lokasi terpisah dengan barang bukti 30.000 batang ganja.
Sedangkan di Nagan Raya menemukan 32 hektare ladang ganja di tujuh lokasi dengan barang bukti 12 karung ganja kering seberat 20 kg dan 160.000 batang ganja basah.
“Hari ini kami memusnahkan 43 hektar ladang ganja baik di Aceh Besar maupun Nagan Raya dengan barang bukti 190.000 batang ganja siap panen,” kata Ahmad Haydar.(*)
Update berita lainnya di TribunGayo.com dan Google News
Baca juga: Resep Sahur Ramadhan 2023, Chicken Mentai Rice Hidangan Lezat untuk Buah Hati yang Belajar Puasa
| Bertemu Investor Timur Tengah, Mualem Paparkan Peluang Investasi di Aceh |
|
|---|
| Tanpa Sponsor, SSB Musara Gayo Akan Terbang ke Malaysia Berlaga di Turnamen U-16 |
|
|---|
| Seorang Ibu Rumah Tangga Ditangkap Polisi di Aceh Tenggara karena Edarkan Sabu |
|
|---|
| Kasat Intelkam Polres Aceh Tenggara Dimutasi ke Nagan Raya, Kasat Lantas ke Aceh Tamiang |
|
|---|
| Demi Kesejahteraan Petani, Bupati Aceh Tenggara Ajak Investor Bangun Pabrik Kakao |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.