Berita Nasional

Setelah Ijab Kabul, Pengantin Pria di Bima Kabur Dijemput Keluarganya

Terpaksa, sang istri yang berinisial K (16) pun harus duduk seorang diri di kursi pelaminan, setelah sang suami kabur.

Tribunnews.com
Ilustrasi- Setelah Ijab Kabul, Pengantin Pria di Bima Kabur Dijemput Keluarganya. 

Namun, beberapa hari sebelum pernikahan, keluarga mempelai pria disebut secara mendadak menolak digelarnya resepsi. Padahal, katanya, surat undangan sudah telanjur disebar.

Baca juga: Fakta Begal yang Viral di Bandung karena Dihajar Korbannya Ternyata Bapak dan Anak

"Undangan sudah kami sebar, enggak mungkin kami batalkan resepsi," ujarnya.

Dia tetap meminta sang anak duduk di atas pelaminan untuk menyambut tamu undangan yang datang. (*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Pengantin Pria di Bima Diduga Kabur Usai Ijab Kabul, Istri Duduk Sendiri di Pelaminan

Update berita lainnya di TribunGayo.com dan Google News

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved