TOPIK
Banjir Aceh Tengah
-
Sabtu (10/1/2026) sore, sebuah ruang di Asir-Asir Atas, Kecamatan Lut Tawar, Aceh Tengah, Tanah Gayo menjadi hening dengan cara yang berbeda.
-
Kapolres memimpin langsung kegiatan bakti sosial dan bakti kesehatan ke tiga kampung yang hingga kini masih terisolir.
-
Selain menyalurkan bantuan logistik, PMI Aceh Tengah juga menggelar kegiatan trauma healing bagi anak-anak di Kemukiman Wih Dusun Jamat.
-
Masjid darurat ini menjadi simbol kebangkitan harapan, bahwa di tengah puing bencana, iman dan solidaritas masyarakat tetap tegak.
-
Mahdi menembus jalur rusak demi 105 liter BBM, menyalakan genset, dan membawa cahaya harapan ke Kampung Linge.
-
Bencana longsor dan banjir bandang, pada akhir November 2025 merusak sebanayk 31 madrasah, bahkan 14 diantaranya
-
Komite Seni Rupa Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) yang diketuai Aidil Usman menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa 2 ton beras
-
Solidaritas putra daerah Gayo di perantauan kembali membuktikan diri. Merespons bencana banjir bandang yang melanda Dataran Tinggi Gayo.
-
PLN menyebut pemulihan kelistrikan terkendala oleh akses jalan yang rusak, tiang listrik terdampak longsor, serta kondisi tanah yang masih labil.
-
Syair itu bukan sekadar nyanyian. Ia adalah kesaksian. Ia adalah cara orang Gayo menjaga kewarasan di tengah keterputusan.
-
Kemerleng, sebuah pemukiman di tepi sungai, arusnya deras berwarna coklat pertanda hujan masih turun di hulu dan alam belum sepenuhnya pulih.
-
Anggota DPRD DKI Jakarta, Sardi Wahab, sejak sepekan lalu tiba di Takengon, Aceh Tengah.
-
Tim EMT memberikan pemeriksaan kesehatan, pengobatan, penyuluhan kesehatan, serta layanan kunjungan rumah (home care).
-
Tim medis melakukan pemeriksaan lanjutan, memberikan pengobatan, serta berkoordinasi dengan pihak keluarga pasien.
-
Kepala SD Negeri 11 Pegasing, Yusrizal SPd mengatakan meski dalam keterbatasan, sekolah berupaya memastikan kegiatan belajar tetap berlangsung.
-
Hingga awal Januari 2026, sebagian besar wilayah tersebut belum dapat dijangkau kendaraan roda empat.
-
Dentuman besar menghantam rumah. Lumpur coklat bercampur batang kayu datang seperti amukan tanpa rupa.
-
Kondisi ini berdampak pada 14.899 warga yang hingga kini belum sepenuhnya terhubung dengan jalur transportasi darat.
-
Banyak bangunan lenyap tanpa bekas. Beberapa struktur kafe masih berdiri, seperti saksi bisu yang kelelahan.
-
Bunyi gemuruh dari dalam perut gunung. Seperti ribuan kerikil ditumpahkan sekaligus. “teger” bukan sekadar suara. Ia adalah tanda alam.
-
Ridwa mengatakan hujan deras menyebabkan luapan air kembali terlihat di area persawahan dan sebagian badan jalan kampung.
-
Personel Polsek Linge bersama BKO Brimob disiagakan di lokasi untuk membantu masyarakat membuat jembatan penyeberangan darurat.
-
Baitul Mal Kabupaten Aceh Tengah menyalurkan bantuan tahap pertama senilai Rp1,68 miliar kepada masyarakat terdampak bencana alam
-
Bupati Aceh Tengah, Drs. Haili Yoga, M.Si, saat meninjau pengungsian warga Kampung Bintang Pepara yang mengungsi di SMP Negeri 32 Ketol.
-
Lumpur, kayu-kayu besar, dan arus banjir bandang meluncur tanpa ampun. Dalam hitungan menit, rumah Pak Tito dihantam.
-
Pembangunan perdana ini menyasar 128 Kepala Keluarga (KK), khususnya warga Desa Serempah, Kecamatan Ketol yang kehilangan tempat tinggal.
-
One-one menyambut dengan sunyi yang ganjil. Kafe Bu Lena, ikon rasa Gayo terhantam lumpur.
-
Bencana itu menyebabkan jembatan penghubung antarkecamatan kembali putus serta berdampak pada puluhan rumah warga.
-
Hingga hari ke-39 pascakejadian, keberadaan satu korban atas nama Razullun Irfan (23) masih dalam proses pelacakan.
-
Kabri Wali, seniman didong Gayo, tak pernah membayangkan akhir November itu akan menjadi salah satu hari paling pilu.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved